Surfing in Batukaras Beach, Pangandaran Indonesia

One of the best surfing spot in West Java Province, Indonesia.

Tarian pemuda diatas ombak tampak gemulai...seperti menunggang ombak dan mengendalikannya. Inilah yang dapat kita lohat dan coba ketika kita pergi ke pantai selatan wilayah Jawa Barat. Sekitar 7 jam kita tempuh dari Kota Bandung, tepatnya berada di kabupaten termuda Jawa Barat yaitu Kabupaten Pangandaran.

Pantai Batukaras, tepatnya 30 menit kearah pesisir barat dari Pangandaran. Lokasinya tenang, banyak kita jumpai hotel dan penginapan dan tentunya pantai untuk surfing. Terdapat dua spot bagi surfer pemula dan pro yaitu Legok Pulus dan the Reef. Yuk kita lihat beberapa foto surfing di Batukaras.






Comments